Menteri Agama Lukman Hakim Syaifuddin tiba di Jeddah, Saudi Arabia pada Minggu (20/08) malam waktu setempat. Menag langsung menemui jamaah yang kebetulan berada di Bandara King Abdul Aziz.
Kedatangan Menag ke Saudi adalah dalam rangka kedinasan. Menag mengecek kualitas pelaksanaan haji tahun ini.
Salah satu yang jadi perhatian adalah soal katering. Menurut pantauan Menag, katering di musim haji kali ini sudah cukup bagus. Jemaah diberi lauk pauk yang cukup sekaligus buah - buahan.
Selain menjaga kesehatan, Menag juga meminta jemaah memerhatikan sekeliling. Banyaknya jemaah dari negara lain yang sudah tiba membuat kota Mekkah dan sekitarnya semakin padat sehingga jemaah Indonesia rawan tersasar.
Baca Kelanjutan Dari Cek Pelaksanaan Haji, Menag Tiba di Saudi - Kompas TV : http://ift.tt/2x53fMu
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Cek Pelaksanaan Haji, Menag Tiba di Saudi - Kompas TV"
Post a Comment